Rabu, 13 Februari 2019

Presentase Tingkat Kepuasan Masyarakat


Presentase Tingkat Kepuasan Masyarakat





a)    Membandingkan antara target dan realisasi kinerja tahun ini

 - Tabel -
Tabel Indikator Kinerja
INDIKATOR KINERJA
TARGET
REALISASI
CAPAIAN
Tingkat kepuasan masyarakat terhadap Polri
65 %
90,83 %
139,73 %

Dari penjelasan tabel diatas, dapat dilihat bahwa Persentase tingkat kepuasan masyarakat terhadap Polri di tahun 2018 sebesar 90,83% dari target yang telah di tetapkan sebesar 65%, sehingga capaian Persentase  tingkat kepuasan masyarakat terhadap Polri sebesar 139,73%.


- Grafik -

Presentase tingkat kepuasan masyarakat terhadap Polri
Dari Grafik diatas realisasi pada tahun 2018 mencapai 90,83% dari target sebesar 65 % sehingga capaian kinerja sebesar 139,73 %.

a)    Membandingkan antara realisasi kinerja serta capaian kinerja tahun ini dengan tahun lalu dan beberapa tahun terakhir.

Tabel
Perbandingan tingkat kepuasan masyarakat terhadap Polri
Indikator kinerja
2017
2018
Perbandingan tingkat kepuasan masyarakat terhadap Pori
Puas
Tidak Puas
Puas
Tidak Puas
17.457
10.688
31.991
3.230

Grafik
Perbandingan tingkat kepuasan masyarakat terhadap Polri
2018
2017
Data Tingkat Kepuasan Masyarakat
SPKT Polda Jateng dan SPKT Jajaran Tahun 2017 S.D. 2018
No
Satker
2017
2018
PUAS
TIDAK PUAS
PUAS
TIDAK PUAS
1
SPKT Polda Jateng
115
65
170
70
2
Polrestabes Semarang
1922
1178
3.351
471
3
Polres Semarang
1240
760
1.924
287
4
Polres Kendal
270
130
455
15
5
Polres Salatiga
401
88
495
94
6
Polres Demak
615
376
1051
40
7
Polres Kudus
160
150
357
53
8
Polres Pati
455
430
875
110
9
Polres Jepara
758
500
989
469
10
Polres Rembang
15
5
15
5
11
Polres Blora
185
100
265
20
12
Polres Grobogan
561
324
967
28
13
Polres Boyolali
649
270
979
239

14
Polresta Surakarta
600
330
1.288
45
15
Polres Sragen
700
328
1.493
35
16
Polres Karanganyar
215
125
372
28
17
Polres Sukoharjo
515
283
872
27
18
Polres Wonogiri
349
129
562
6
19
Polres Klaten
601
301
1.085
17
20
Polres Magelang Kota
497
312
975
34
21
Polres Magelang
479
290
1.013
62
22
Polres Wonosobo
550
470
1.295
143
23
Polres Temanggung
364
206
589
81
24
Polres Purworejo
630
320
897
188
25
Polres Kebumen
470
280
751
195
26
Polres Banjarnegara
340
185
667
28
27
Polres Purbalingga
14
6
18
2
28
Polres Banyumas
600
520
1.749
72
29
Polres Cilacap
285
140
512
9
30
Polres Pekalongan Kota
557
318
1.020
36
31
Polres Pekalongan
217
125
398
34
32
Polres Batang
581
343
1.080
44
33
Polres Pemalang
13
7
15
5
34
Polres Tegal Kota
467
558
1.551
48
35
Polres Tegal
789
536
1.310
145
36
Polres Brebes
278
200
586
45
JUMLAH
  17.457
  10.688
31.991
3.230

 Dari tabel dan grafik diatas dapat dilihat bahwa SPKT Polda Jateng berhasil mengalami kenaikan dari pada tahun 2017 sebanyak 17.457 kepuasan menjadi 31.991 kepuasan pada tahun 2018 dan mengalami kenaikan kinerja sesuai dengan perjanjian kinerja dalam persentase  tingkat kepuasan masyarakat terhadap Polri.

a)    Membandingkan antara realisasi kinerja serta capaian kinerja tahun ini dengan target jangka menengah yang terdapat dalam dokumen perencanaan strategis organisasi:


Tabel
Persentase  tingkat kepuasan masyarakat terhadap Polri dengan target jangka menengah

Indikator kinerja
Target 2019
Target 2018
Realisasi 2018
Capaian 2018
Persentase  tingkat kepuasan masyarakat terhadap Polri

70 %

65 %

90,83%

139,73%

Dari tabel diatas realisasi kinerja tahun 2018 sebesar 90,83 % sedangkan target jangka menengah yang ingin dicapai dalam dokumen Perencanaan Strategis Organisasi sampai dengan tahun 2019 sebesar 70 %.